7 Cara Potong Poni Ala Korea Dengan Mudah, Tidak Perlu Ke Salon Lagi

Tren model rambut akhir-akhir ini kebanyakan terinspirasi dari tren K-drama, K-pop, atau apapun yang berbau dengan Korea. Apalagi jika kamu memiliki poni rambut panjang, kamu bisa mengganti rambutmu dengan memotong poni sesuai dengan penampilan yang kamu inginkan tanpa harus repot-repot…